Menjawab Tantangan Dakwah di Era 5.0; Tiga Prodi Pascasarjana UIN Bandung Adakan Kuliah Umum

Bandung, Santri Mengglobal – Dakwah sebagai salah satu pilar utama dalam agama Islam, memegang peran penting dalam menyebarkan ajaran dan nilai-nilai Islam kepada masyarakat. Namun, dalam era Masyarakat 5.0 yang serba terhubung dan kompleks, tafsir ayat dakwah perlu disesuaikan dengan konteks zaman untuk tetap relevan dan efektif serta bisa menjawab Read more…

Yuk Gabung Webinar dan Dapatkan Tips Sukses Meraih Beasiswa MOSMA dan IISMA ke Amerika

SANTRI MENGGLOBAL — Mendapatkan beasiswa untuk kuliah di luar negeri salah satunya Amerika, tidak sesulit yang dibayangkan. Jika ingin mengetahui lebih lanjut terkait beasiswa kuliah ke Amerika, kamu perlu mengikuti webinar bersama Santri Mengglobal yang bekerjasama dengan USAID Teman LPDP. Di sana kamu akan mendapatkan tips sukses meraih beasiswa MOSMA Read more…

Bali Jadi Contoh Nyata Ekspresi Budaya Perkuat Moderasi Beragama

Denpasar, Santri Mengglobal – Dalam rangka memperkuat praktik moderasi beragama, Kementerian Agama melalui Direktorat Penerangan Agama Islam menggelar Ngaji Budaya di Kota Denpasar, Bali, pada Rabu (6/3/2024). Kegiatan yang bertajuk “Budaya dan Pilar Moderasi Beragama” ini diikuti 500 peserta dari Bali yang terdiri berbagai unsur seperti Penyuluh Agama, Majelis Taklim, Read more…

Gelar Ngaji Budaya, Kemenag Dorong Budaya Jadi Pilar Moderasi Beragama

Denpasar, Santri Mengglobal – Kementerian Agama menggelar kegiatan Ngaji Budaya yang melibatkan 500 peserta dari Bali yang terdiri berbagai unsur seperti Penyuluh Agama, Majelis Taklim, dai, Pamong Budaya, Seniman/Budayawan, dan Ormas Islam. Kegiatan yang bertemakan “Budaya dan Pilar Moderasi Beragama” itu dihelat di Kota Denpasar, Bali Rabu (6/3/2024). Direktur Penerangan Read more…

Pondok Pesantren Manahijul Huda Tasikmalaya Sukses Selenggarakan Program Kunjungan Internasional di 3 Negara

Singapura, Santri Mengglobal – Pondok Pesantren Manahijul Huda Tasikmalaya sukses menggelar program internasional bertajuk International Islamic Comparative Study (IICS) di Malaysia, Singapura dan Thailand pada 27 Februari – 03 Maret 2024. Program internasional yang diikuti oleh sedikitnya 48 santri ini terselenggara atas kerjasama antara Pondok Pesantren Manahijul Huda dan Yayasan Read more…

Enam Bulan Tinggal di Amerika, Achmad Nasrullah Merubah Pandangannya Tentang Amerika

Amerika Serikat, Santri Mengglobal – “Kita beneran di Amerika gak sih,” pertanyaan itu yang ditanyakan Achmad Nasrullah, mahasiswa Universitas Negeri Islam Sunan Ampel (UINSA) Surabaya, kepada teman-temannya Ketika mendapat kesempatan kuliah di York College of Pennsylvania, Amerika Serikat. Nasrullah seakan belum percaya dirinya benar-benar bisa berada di negeri “Paman Sam” Read more…

Perkuat Identitas Bangsa, Kemenag Terbitkan Ensiklopedia Seni Budaya Islam di Nusantara

Jakarta, Santri Mengglobal – Ensiklopedia Seni Budaya Islam merupakan tonggak bersejarah dalam melestarikan dan menghargai kekayaan warisan budaya Islam di Nusantara. Melalui buku ini, kita dapat memperkuat identitas keislaman sebagai bagian tak terpisahkan dari identitas bangsa Indonesia. Demikian disampaikan Wakil Menteri Agama, H Saiful Rahmat Dasuki saat melaunching buku “Ensiklopedia Read more…

Yuk Gabung Webinar untuk Mempelajari Cara Mendapatkan Gelar PhD di AS dengan Beasiswa!

SANTRI MENGGLOBAL — Meraih gelar PhD dan kuliah di Amerika Serikat (AS) menjadi impian banyak orang. Apalagi jika kuliah di AS hingga mendapat gelar PhD tersebut didapat dengan beasiswa. Jika tertarik dengan beasiswa untuk kuliah di AS sampai bergelar PhD, kamu dapat mengikuti webinar bersama Santri Mengglobal secara gratis. PhD Read more…