Nilai Moderasi Beragama dalam Puisi Jalaluddin Rumi dan Sultan Walad

Jalaluddin Rumi adalah nama besar dalam dunia Islam. Ia memiliki karya-karya, seperti karya-karya puisinya. Karya puisi Jalaluddin Rumi dan Sultan Walad ternyata mengandung nilai moderasi beragama. Nilai ini tentu saja sangat penting untuk menjadi inspirasi Indonesia sebagai negara yang multikultural. Penelitian yang dilakukan oleh Puslitbang Bimas Agama dan Layanan Keagamaan Read more…

LAKU INSPIRATIF ULAMA DALAM MEMANFAATKAN WAKTU; Catatan Singkat Kajian Online Kitab “Qimah al-Zaman ‘Inda al-Ulama” Karya Syaikh Abd al-Fattah Abu Ghuddah (1917-1997)

Oleh: Ust. Muhammad Hanifuddin, S.S.I., S.Sos. Di kalangan pesantren, kitab “Ta’lim al-Muta’allim” karya Syaikh al-Zarnuji adalah referensi wajib. Selain menjadi buku ajar dasar di jenjang madrasah, kitab ini juga dikaji saat kilatan bulan Ramadhan. Karena itu, santri dapat mengkhatamkan minimal dua kali. Kitab ini merupakan panduan bagi seorang santri dalam mencari Read more…

Eksistensi Pendidikan Islam: Maju Mundur Pesantren Lirboyo

Oleh; Abid Khofif Amri Shidqi Pendidikan pada dasarnya merupakan interaksi antara individu dengan kehidupan tanpa terbatas waktu dan ruang. Dalam arti yang lebih sempit, pendidikan adalah interaksi antara pendidik dan peserta didik di segala lingkungan. Namun, pendidikan sering diartikan sebagai proses formal yang dilakukan di lembaga pendidikan seperti sekolah. Sehingga, Read more…

Menakar Cita Kartini Dalam Mendobrak Feodalisme di Bumi Pertiwi

Oleh : Alif Fachrul Rachman – Mahasiswa Fakultas Syari’ah dan Hukum, Uin Syarif Hidayatullah Jakarta    Pasca dikeluarkannya Surat Keputusan Presiden (Keppres) Republik Indonesia oleh Ir. Soekarno No.108 pada tanggal 2 Mei Tahun 1964, yang menetapkan Kartini sebagai pahlawan kemerdekaan nasional sekaligus menetapkan hari lahir Kartini tanggal 21 April untuk Read more…

R. M. P. Sosrokartono, Sang Polyglot Religius (3)

Oleh Muhammad Alvin Jauhari* R.A Kartini meninggal dunia saat melahirkan anak pertamanya yang kemudian diberi nama Soesalit. Kepergian Kartini ini jelas memukul batin Sosrokartono, saudara perempuan yang banyak mendapat perhatian darinya. Belum genap satu tahun Sosrokartono ditinggalkan Kartini, Empat bulan setelahnya Sosrokartono kembali mendapatkan ujian, yaitu wafatnya ayahanda tercinta, Raden Read more…