Program
CATAT! Jadwal Diskusi Online Ramadhan: Cerita Puasa Dari Negeri Orang dan Sharing Pengalaman Meraih Beasiswa
Untuk menemani aktivitas puasa Ramadhan santri Indonesia saat #stayathome #dirumahaja di tengah pandemi corona ini, Santri Mengglobal menggelar program sharing online dengan mengusung tema Cerita Puasa Dari Negeri Orang dan Sharing Pengalaman Meraih Beasiswa. Program yang diselenggarakan setiap hari minggu selama bulan Ramadhan melalui platform Google Hangouts Meeting ini menghadirkan Read more…